BREAKING NEWS! Indonesia Juara Umum ASEAN Para Games 2023

Total 128 emas yang diraih tim Merah Putih secara kalkulasi sudah tak bisa dikejar Thailand yang sementara di posisi kedua.

Ronald Seger Prabowo
Rabu, 07 Juni 2023 | 23:16 WIB
BREAKING NEWS! Indonesia Juara Umum ASEAN Para Games 2023
Kontingen Indonesia tampil beda dalam rangkaian Opening Ceremony APG 2023 di Morodok Techo National Stadium, Sabtu (3/6/2023). [Dok NPC Indonesia]

Tak ketinggalan, cabor para catur dan angkat berat juga menyumbangkan medali emas masing-masing enam keping medali emas.

Emas dari cabor voli duduk didapatkan setelah mengalahkan Kamboja. Bertanding di Elephant Hall, Morodok Techo, Phnom Penh, Kamboja, Rabu (7/6/2023), siang, Indonesia menang 3-2 (26-24, 25-22, 18-25, 18-25, 15-13).

Indonesia masih berpeluang menambah pundi-pundi medali emas di dua hari terakhir ASEAN Para Games 2023.

Baca Juga:Butuh Rp100 Miliar, LIB Akselerasi Penggunaan VAR di Kompetisi Liga 1

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini