Gibran Bagikan Bantuan Oksigen Gratis ke Daerah Solo Raya

Gibran mulai bagikan bantuan oksigen gratis ke daerah penyangga Kota Solo, atau Solo Raya

Budi Arista Romadhoni
Senin, 16 Agustus 2021 | 16:36 WIB
Gibran Bagikan Bantuan Oksigen Gratis ke Daerah Solo Raya
Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka saat menyerahkan bantuan oksigen konsentrator kepada Bupati Sukoharjo Etik Suryani di Kompleks Kantor Bupati Sukoharjo, Senin (16/8/2021). [ANTARA/Aris Wasita]

Senada, Bupati Karanganyar Juliyatmono berharap agar pemberian bantuan tersebut bisa segera memulihkan kesehatan masyarakat, dengan demikian ekonomi juga segera pulih.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini