SuaraSurakarta.id - Polsek Pasar Kliwon Polresta Solo mengungkap kasus tindak pidana pencurian sepeda motor.
Hasilnya, satu orang tersangka bernama Andhika Riski Ryfaldhi (22) warga Kampungsewu RT 002 RW 002 Kelurahan Sewu, Kecamatan Jebres, Solo berhasil ditangkap beserta barang bukti.
Dalam konferensi pers, Jumat (27/9/2024) siang, Kapolsek Pasar Kliwon Iptu Amirrudin Zulkarnaen menjelaskan, aksi pencurian itu terjadi 6 September silam sekitar pukul 16.10 WIB.
Bermula saat korban Abdul Muis memarkir sepeda motor Honda Beat AD 5155 YU di depan rumah untuk dicuci karena kotor.
Baca Juga: Bahaya! Dua Remaja Nekat Curi Baut Rel Kereta Api di Solo, Ini Kronologinya
Korban kemudian masuk ke rumah untuk mengambil air. Sementara posisi kunci masih tergantung di sepeda motor tersebut.
"Selang lima menit, suami pelapor bernama Latifah sempat mendengar suara mesin sepeda motor dibawa pergi seseorang. Saat dilihat, sepeda motor sudah hilang," kata Iptu Amirrudin Zulkarnaen mewakili Kapolresta Kombes Pol Iwan Saktiadi.
Amirrudin memaparkan, istri korban yakni Latifah kemudian melaporkan kasus itu ke Mapolsek Pasar Kliwon dan segera ditindaklanjuti.
"Anggota kami melakukan penyelidikan dan pemeriksaan saksi-saki dan menangkap tersangka tersebut," jelas dia.
Dari keterangan, lanjut dia, motor tersebut digunakan untuk jalan-jalan dan rencananya akan dijual.
Baca Juga: Susah-susah Bobol Toko, Pencuri Ini Malah Panik dan Buang 41 iPhone ke Sungai Bengawan Solo
"Tersangka mengaku butuh uang karena kalah saat main trading (pasar saham)," tegas Kapolsek.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Pelat Besi Kolong Tol Dekat JIS Banyak yang Hilang Dicuri, Ini Langkah Pemprov DKI
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Kumpulan Aksi Kriminalitas Selama Lebaran di Jakarta, Maling Emas hingga Preman Minta Jatah
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Diduga Hendak Balap Liar, 12 Sepeda Motor Berknalpot Brong Dikukut Tim Sparta
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
Hasil IBL 2025: Tampil Spartan, Kesatria Bengawan Solo Jungkalkan Bali United Basketball
-
DIS Bisa Dikembalikan, Ini Penjelasan LDA Keraton Kasunanan Surakarta
-
Dari Banyumas, Semangat Persatuan Pesantren Salafiyah Jawa Tengah-DIY Berkobar