Deretan Gurita Bisnis Milik Gibran - Kaesang, Bagaimana Nasibnya Sekarang setelah Ditinggal Berpolitik?

Sebelum terjun di dunia politik, Gibran dan Kaesang dikenal memiliki sejumlah bisnis.

Rauhanda Riyantama
Rabu, 25 Oktober 2023 | 16:57 WIB
Deretan Gurita Bisnis Milik Gibran - Kaesang, Bagaimana Nasibnya Sekarang setelah Ditinggal Berpolitik?
Gibran dan Kaesang mengangkat pisang - (Twitter/@jokowi)

6. Yang Ayam

Yang Ayam merupakan bisnis kuliner yang dirintis oleh Kaesang sendiri. Hingga sekarang masih tetap eksis meskipun sang pemilik sudah menjadi Ketum PSI.

7. Sang Pisang

Kuliner kekinian berbasis olahan pisang ini juga masih bertahan, walaupun Kaesang sudah tidak sering mempromosikannya. Gerai pertama bisnis Kaesang Pangarep ini buka pada November 2017.

8. Let's Toast

Baru-baru ini Kaesang memperkenalkan bisnis kuliner terbarunya, Let's Toast. Usaha serba roti bakar ini masuk ke PT Harapan Bangsa Kita (Hebat) yang didirikan oleh anak bungsu Jokowi.

Let's Toast pun masih gencar mengajak orang-orang untuk bekerja sama dan mencari kemitraan.

9. Ternakopi

Bisnis anak Jokowi yang benar-benar bangkrut adalah Ternakopi. Kaesang menyebut awalnya bisnis kopi ini memiliki 40 outlet namun karena pandemi seluruhnya kemudian tutup.

Dalam peluncuran Podcast Change the Game, Sabtu (21/5/2022) lalu, Kaesang menjelaskan bahwa Ternakopi tidak laku di pasaran. Lantas bagaimana dengan sekarang ketika Kaesang dan Gibran benar-benar telah sibuk di dunia politik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini