Jajanan khas Solo ini wajib kamu coba, karena serabi notosuman berbahan dasar tepung besar, gula, garam dan daun pandan. Teksturnya kenyal namun rasanya sangat legit.
Sesuai namanya serabi ini berkembang dan besar di daerah notusuman sejak 1986. Hingga sampai saat ini jajanan tersebut masih eksis menemani kalangan pencinta kuliner.
Baca Juga:Hipmi Culinary Indonesia Ingin Angkat Kuliner Negeri Ini Bersaing di Kancah Global