Meski demikian, ia memastikan Indonesia melakukan persiapan secara penuh untuk menghadapi ASEAN Para Games Kamboja 2023.
"Penyelenggaraan Para Games Kamboja banyak meminjam peralatan dari Indonesia karena Indonesia merupakan negara yang sangat siap untuk pengembangan atlet-atlet para ini," tegas Menpora.