Putra Mahkota Keraton Kasunanan Surakarta Temui Gibran, Undang Ikut Kirab Malam 1 Suro

Purboyo disambut Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan langsung masuk ke ruang kerja kerja wali kota.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 26 Juli 2022 | 14:59 WIB
Putra Mahkota Keraton Kasunanan Surakarta Temui Gibran, Undang Ikut Kirab Malam 1 Suro
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan putra Putra Mahkota Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat, KGPH Purboyo. [Suara.com/Ari Welianto]

"Sekali lagi PMK itu tidak menular ke manusia, jadi nanti pas kirab bisa dikeluarkan dan masyarakat tidak perlu takut. Kami juga sudah tidak membatasi lagi event-event seperti ini," tandasnya.

Kontributor : Ari Welianto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini