SuaraSurakarta.id - Gambar Jan Ethes Srinarendra menjadi sampul buku tulis yang dibagikan Wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka di SDN Margorejo VI Surabaya.
Usut punya usut, gambar itu merupakan foto karya fotografer bernama Suroto atau yang lebih dikenal dengan nama Jimboeng.
Jimboeng mengaku tidak tahu dan tidak percaya kalau foto Jan Ethes yang sedang bermain wayang dijadikan sampul buku tulis.
"Tidak tahu kalau dijadikan sampul buku tulis," ujar Jimboeng saat dihubungi, Kamis (13/6/2024).
Baca Juga: Gibran Berharap Masyarakat Aktif Ikut Berpartisipasi di Pilkada Surakarta
Menurutnya foto Jan Ethes diambil sudah cukup lama tepatnya saat akd nikah Kaesang Pangarep-Erina S Gudono di Yogyakarta tahun 2022 lalu.
Waktu itu Jan Ethes sedang bermain wayang dengan memakai baju adat Jawa.
"Foto itu sudah lama pernikahan Kaesang-Erina. Waktu itu Jan Ethes sedang dolanan wayang terus tak foto, itu setelah acara pernikahan dibelakang background pelaminan ada ruang tunggu dan di situ ada wayang," papar dia.
Jimboeng mengakui saat Jan Ethes mainan wayang itu menurutnya bagus terus di foto. Apalagi pas pakai baju adat Jawa.
"Menurutku apik, apalagi pakai baju adat jawa jadi konsepnya itu tradisional. Ya, kepedulian anak tentang budaya lah. Memang Jan Ethes senang dolanan wayang," ungkapnya.
Baca Juga: Partai Gerindra Berharap Calon Wali Kota Solo Bisa Teruskan Program-program dari Gibran
Jimboeng mengatakan awalnya fotonya secara alami dan main wayang sendiri terus dipotret. Tapi ada juga foto yang disetting
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
PSS Sleman dalam Bahaya, Bintang Persija Tegaskan Ingin Lanjutkan Kemenangan
-
Siapa Raja Gol dan Assist BRI Liga 1? Egy Maulana Vikri Dikepung 4 Asing
-
Ogah Bernasib Seperti Yuran, Bojan Hodak Pilih Bungkam Soal Sanksi Ciro Alves
-
Temui Kasmudjo, Jokowi Tawarkan Bantuan Hukum Soal Dugaan Ijazah Palsu
-
Meski Anjlok, Penjualan Mobil Listrik Masih Unggul dari Mobil Hybrid di April 2025
Terkini
-
Sudah Serahkan Ijazah Asli ke Bareskrim Polri, Jokowi Tegaskan Siap Dipanggil
-
Sidang Mediasi Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Jokowi Tutup Pintu Damai
-
Ijazah Karyawan Ditahan, Wali Kota Solo Datangi Langsung Pelaku Usaha, Ini Hasilnya
-
Temui Kasmudjo, Jokowi Tawarkan Bantuan Hukum Soal Dugaan Ijazah Palsu
-
Tanggapi Viral Meme Mahasiswi ITB, Jokowi: Keblabasan, Kebangetan!