SuaraSurakarta.id - Anggota Polres Wonogiri dikabarkan ditembak anggota Resmob Polresta Solo di daerah Makamhaji, Sukoharjo, Selasa (19/4/2022) malam.
Dari informasi yang dihimpun, anggota Polres Wonogiri tersebut berpangkat Bripda.
"Bena. Masih didalami Propam (Polda Jateng)," kata Kabid Humas Polda Jateng Kombes Pol M Iqbal Alqudusy, Rabu (20/4/2022).
Beradarkan data yang didapatkan, awalnya anggota Resmob Polresta Solo mendapatkan informasi dari warga berkaitan dengan aksi pemerasan di hotel kelas melati.
Baca Juga: Berlagak Hendak Ikut Perang, 8 Pemuda di Solo Malah Berakhir Ngenes di Kantor Polisi
Saat kejadian, teduga pelaku dikejar oleh anggota Resmob hingga masuk wilayah Kartasura. Namun terduga pelaku dikabarkan sempat melawan dengan cara menabrak mobil anggota Resmob yang mengejarnya.
Menurut informasi, anggota polisi yang tertembak tersebut saat itu membawa senjata rakitan.
Anggota Resmob mengeluarkan tembakan hingga mengenai perut yang bersangkutan. Setelah itu korban dibawa ke RS yang ada di daerah Boyolali.
Hingga berita ini diunggah, belum ada penjelasan dari Kapolresta Solo berkaitan dengan kejadian tersebut.
Kapolres Wonogiri AKBP Dydit Dwi Susanto saat dihubungi juga belum ada balasan.
Berita Terkait
-
Dulu Koar-koar Minta Rp 20 T, Peran Natalius Pigai di Kasus Penembakan Siswa SMK Dipertanyakan
-
Ramai Insiden Warga Sipil Tewas Diduga Ditembak, Amnesty International Kecam Aksi Aparat Gunakan Senpi
-
5 Fakta Kasus Anak SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Tertembak Polisi
-
Buron Pembunuhan AS Tertangkap Setelah 20 Tahun, Ternyata Menyamar Jadi Polisi di Meksiko
-
Anaknya Cuma Juara ke-4, Pria Tembak Juri Kontes Kecantikan
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya