Dibalik Kematian Santri di Ponpes Sukoharjo, Investigasi Mendalam Dilakukan

Setiap dua bulan sekali, Kemenag selalu melakukan pertemuan dalam bentuk Forum Komunikasi Pondok Pesantren (FKPP).

Ronald Seger Prabowo
Rabu, 18 September 2024 | 15:14 WIB
Dibalik Kematian Santri di Ponpes Sukoharjo, Investigasi Mendalam Dilakukan
Ilustrasi kasus penganiayaan. [Dok Suara.com]

"Saya malah tahu dari pak Kasi Pontren saya. Di mana mendapat infonya dari Kanwil Jawa Tengah setelah diberi tahu pihak kepolisian," jelas dia.

Mu'alim menegaskan bahwa kemenag akan melakukan investigasi terhadap kejadian tersebut. Tapi menunggu kesiapan pihak ponpes.

"Karena ini juga bukan kejadian yang diinginkan Ponpes. Mungkin masih pada shock ya. Untuk sanksi, dari hasil investigasi, kita serahkan kepada Pimpinan dalam hal ini Kepala Kanwil Kemenag Jateng, nanti beliau yang mengarahkan," tandasnya.

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga:Diduga Korban Kekerasan, Ini 4 Fakta Tewasnya Santri Asal Solo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini