Piala Dunia U-17 2023 Berjalan Lancar, FIFA Lempar Pujian untuk Indonesia

FIFA pun memberikan pujian atas kinerja Indonesia sebagai penyelenggara Piala Dunia U-17 2023.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 01 Desember 2023 | 18:19 WIB
Piala Dunia U-17 2023 Berjalan Lancar, FIFA Lempar Pujian untuk Indonesia
Wakil Ketua Umum PSSI Ratu Tisha Destria. [ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/hp]

"Bukan masalah menangnya, tetapi bagaimana kami memiliki perubahan dari berbagai sisi penyelenggaraan. Misalnya, karena ini kompetisi maka utamanya adalah sisi sepakbolanya, yang mana di setiap pertandingannya kualitasnya selalu semakin lebih baik," tambahnya.

Menurutnya, dari FIFA banyak yang bisa diimprove, tapi perubahan itu tidak bisa dilakukan secara radikal. Ada beberapa sektor yang dinilai bisa ditingkatkan, seperti di area fan services, security, match mperation, serta cara pemisahann match operation seperti apa dan lain-lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini