Dua Sekolah di Solo Terendam Banjir, Tujuh Diantarnya Jadi Tempat Pengungsian

Untuk sementara kegiatan belajar mengajar (KBM) bagi siswa yang terdampak banjir dan dijadikan pengungsian dilakukan pembelajaran jarak jauh (PJJ).

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 17 Februari 2023 | 21:35 WIB
Dua Sekolah di Solo Terendam Banjir, Tujuh Diantarnya Jadi Tempat Pengungsian
SMPN 6 Solo yang terendam banjir, Jumat (17/2/2023). [Suara.com/Ari Welianto]

"Di bagian lapangan upacara yang setinggi dada orang dewasa," sambungnya.

Purnomo berharap banjir segera surut dan ruang kelas bisa dipakai kembali lagi. Karena Senin (20/2/2023) nanti sudah masuk jadwal latihan ujian sekolah untuk siswa kelas IX.

"Siswa kelas VII dan VIII PJJ, tapi siswa kelas IX sudah mulai latihan ujian sekolah. Berharap banjir segera surut biar bisa digunakan," tandasnya.

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga:Baru Sehari Jadi Ketum PSSI, Erick Thohir Langsung Turun Gara-gara Bentrok Suporter PSIS Semarang vs Polisi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini