Psikolog Ungkap Pentingnya Memberikan Apresiasi Terhadap Anak, Bisa dari Pelukan hingga Ciuman di Pipi

Memberikan apresiasi kepada anak akan memberikan semangat baru. Mereka akan termotivasi untuk menjadi yang lebih baik

Budi Arista Romadhoni
Minggu, 13 November 2022 | 18:10 WIB
Psikolog Ungkap Pentingnya Memberikan Apresiasi Terhadap Anak, Bisa dari Pelukan hingga Ciuman di Pipi
Ilustrasi anak memberikan hadiah untuk ayahnya. Memberikan apresiasi kepada anak akan memberikan semangat baru. Mereka akan termotivasi untuk menjadi yang lebih baik. (Freepik/Freepik)

Sebagai contoh ibu dan anak menyepakati bahwa anak akan mendapatkan apresiasi berupa coklat kesukaannya jika hari ini dia ingat untuk mengerjakan pekerjaan rumah tanpa diingatkan.

Namun untuk beberapa pencapaian yang bisa berdampak positif untuk jangka panjang, orang tua bisa memberikan apresiasi lebih sehingga anak semakin semangat melakukan tanggung jawab-nya.

"Ada kalanya, reward perlu diberi bobot lebih untuk membentuk perilaku-perilaku yang diharapkan muncul pada anak," ujar Vera.

Baca Juga:Trauma Lihat KDRT Sedang Merebak? Kenali Tanda Peringatan 'Calon Pelaku'nya Sejak Dini, Menurut Psikolog

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini