Alphonso Davies Terkapar, Timnas Kanada Dihantam Petaka Jelang Piala Dunia 2022

Bagi Kanada yang akan menjadi salah satu tuan rumah Piala Dunia 2026, Piala Dunai Qatar 2022 adalah Piala Dunia pertama mereka sejak 1986.

Ronald Seger Prabowo
Minggu, 06 November 2022 | 10:31 WIB
Alphonso Davies Terkapar, Timnas Kanada Dihantam Petaka Jelang Piala Dunia 2022
Pemain Bayern Munich Alphonso Davies membawa bol saat menghadapi Chelsea di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. [Glyn KIRK / AFP]

SuaraSurakarta.id - Timnas Kanada dihantam petaka jelang Piala Dunia 2022 di Qatar.

Adalah full back sekaligus bintang mereka, Alphonso Davies yang terancam absen di gelaran akbar empat tahunan karena cedera.

Pemain Bayern Muenchen itu keluar lapangan sambil tertatih-tatih akibat cedera hamstring saat The Bavarins menang tipis 3-2 atas Hertha Berlin, Sabtu (6/11/2022) waktu setempat.

Manajer Julian Nagelsmann yang mengganti Davies dengan pemain lain pada menit ke-63, mengatakan pemain berusia 22 tahun itu mengalami cedera otot pada kakinya.

Baca Juga:Hayya Hayya Lagu Resmi Piala Dunia 2022, Ini Lirik dan Terjemahannya

"Berkaitan dengan Fonsi (panggilan Davies), menurut dokter setidaknya ada serat otot yang robek," kata Nagelsmann pada konferensi pers pascapertandingan seperti dikutip AFP dilansir ANTARA, Minggu (6/11/2022).

"Kami harus menunggu sampai besok atau mungkin nanti malam guna mempelajari pa yang dikeluarkan (tim medis Bayern)," tambah dia

Kanada memainkan pertandingan pertamanya melawan Belgia pada 23 November mendatang.

Irtu Alphonso Davies hanya memperoleh waktu kurang dari tiga pekan untuk pulih dan masuk skuad Timnas Kanada.

Bagi Kanada yang akan menjadi salah satu tuan rumah Piala Dunia 2026, Piala Dunai Qatar 2022 adalah Piala Dunia pertama mereka sejak 1986.

Baca Juga:Timnas Wales Berencana Ubah Nama Tim Usai Piala Dunia 2022, Kok Bisa?

Berita Terkait

Bayern Muenchen memperpanjang rekor juara berturut-turut terbanyak di antara tim pada lima liga top Eropa

purwokerto | 09:53 WIB

Di pekan terakhir pertandingan Bundesliga itu, Dortmund tertinggal dua gol terlebih dahulu lewat Andreas Hanche-Olsen di menit ke-15 dan Karim Onisiwo di menit ke-24.

bola | 11:05 WIB

Kahn akan digantikan oleh wakil ketua dewan saat ini, Jan-Christian Dreesen sementara pengganti Salihamidzic masih belum dipilih.

bola | 10:05 WIB

Dengan hasil ini, kedua baik Bayern dan Dortmund memperoleh poin yang sama yaitu 71 poin.

bola | 09:05 WIB

Bayern, yang membutuhkan kemenangan, langsung membuka keunggulan saat pertandingan baru berjalan delapan menit lewat gol Coman.

bola | 06:31 WIB

News

Terkini

Hipkamart yang berdiri di Tawangsari, Sukoharjo adalah Hipkamart pertama yang didirikan di Indonesia.

News | 17:00 WIB

Sepur kelinci yang diketahui mengangkut rombongan Lansia yang hendak mengikuti senam, terguling hingga menyebabkan belasan orang terluka.

News | 16:50 WIB

KPU akan melakukan pengecekan terhadap laporan kecurangan dalam rangkaian pemilu.

News | 16:38 WIB

Fakta itu disampaikan kuasa hukum terdakwa, Joko Haryadi saat berbincang dengan awak media di Solo, Jumat (26/5/2023).

News | 23:21 WIB

Vokalis yang terkenal dengan nama Benjovi ini sebelum meninggal dunia dikabarkan sempat dilarikan ke rumah sakit sejak hari Minggu lalu.

News | 22:21 WIB

Mereka akan mencurahkan seni grafiti di media tembok yang telah disediakan di kawasan Indaco.

News | 22:11 WIB

Peristiwa itu bukan terjadi di FKIP UNS, tapi terjadi tahun 2017 lalu sebelum BW bekerja di FKIP UNS tahun 2021.

News | 19:58 WIB

Apalagi Gibran baru dua tahun memimpin Kota Solo.

News | 18:34 WIB

Batasan waktu tersebut tertuang dalam Perwali Nomor 15 Tahun 2016.

News | 18:31 WIB

Dengan mengusung semangat Solo Heritage Amazing Run, diharapkan kegiatan ini mampu memperkuat citra Kota Solo sebagai kebudayaan berbasis kreatif.

News | 19:34 WIB

Dugaan KDRT diunggah atau diposting oleh salah satu akun di twitter @wonderdyin, Rabu (24/5/2023) sekitar pukul 18.32 WIB.

News | 17:32 WIB

Ratiman, yang diduga ayah Rohmadi (52) yang diduga korban mutilasi yang potongan tubuhnya ditemukan di Sukoharjo dan Kota Solo.

News | 16:39 WIB

Pihak UNS pun sudah melakukan pemanggilan kepada dosen yang bersangkutan untuk dimintai klarifikasi soal kejadian KDRT yang viral di media sosial (medsos).

News | 15:16 WIB

Pelapor benama Ratiman (78) asal Kebumen merasa jika korban mutilasi berinisial R (52) warga Keprabon Timur, Banjarsari, Solo adalah anaknya.

News | 23:19 WIB

Dia mengaku sudah menghubungi adiknya tapi tidak nyambung.

News | 17:43 WIB
Tampilkan lebih banyak