Hasil BRI Liga 1: Tercomback, Persis Solo Takluk 1-2 dari Borneo FC di Stadion Segiri

Dalam laga yang berlangsung di Stadion Segiri, Samarinda, Minggu (28/8/2022) petang, kedua tim tampil ngotot sejak peluit babak pertama ditiup wasit.

Ronald Seger Prabowo
Minggu, 28 Agustus 2022 | 20:07 WIB
Hasil BRI Liga 1: Tercomback, Persis Solo Takluk 1-2 dari Borneo FC di Stadion Segiri
Para pemain Persis Solo merayakan gol Althaf Indie Alrizky ke gawang Borneo FC dalam lanjutan pekan ketujuh BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Segir, Samarinda, Minggu (28/8/2022) petang. [Dok Persis Solo]

Tertinggal 1-2, Persis Solo berusaha menambah tekanan dengan memasukkan dua pemain yakni Samul Arif Munif dan Alfath Fathier menggantikan Althaf Indie serta Fabiano Beltrame.

Jual beli serangan tetap dilakukan kedua tim. Namun skor 2-1 untuk Borneo FC bertahan hingga laga bubar.

Daftar susunan pemain Borneo FC vs Persis Solo:

Borneo FC: Dwi Kuswanto; Muhammad Fajar Faturrahman, Diego Michiels, Agung Prasetyo, Leo Guntara, Hendro Siswanto, Jonathan Bustos, Wahyudi Hamisi; Terens Puhiri, Stefano Lilipaly, Matheus Pato

Baca Juga:Dijamu Dewa United, PSIS Semarang Ingin Hentikan Hasil Minor dan Buru Kemenangan Tandang Perdana

Pelatih: Milomir Seslija

Persis Solo: Muhammad Riyandi; Andri Ibo, Jaimerson Xavier, Fabiano Beltrame, M Abduh Lestaluhu; Taufiq Febriyanto, Alexis Messidoro, M Kanu Helmiawan; Althaf Indie, Fernando Rodriguez, Ryo Matsumura

Pelatih: Rasiman

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini