SuaraSurakarta.id - Mobil mini sangat cocok untuk aktivitas di perkotaan yang terbatas lahan dan macet. Di Jakarta banyak sekali pilihan mobil mini murah yang bisa Anda miliki, terutama untuk anak muda.
Hampir semua merk mobil mengeluarkan mobil mini untuk berjalan di perkotaan.
Di antara merk mobil yang paling banyak berseliweran di jalan adalah Honda Brio, Daihatsu Sirion dan Daihatsu Ayla.
Berikut ini daftar mobil mini murah, lengkap dengan spesifikasinya:
Baca Juga:Viral Sopir Daihatsu Ayla Dikeroyok Pemotor hingga Bikin Cedera, Tak Terima Diklakson Jadi Pemicunya
1. Sirion
![Daihatsu New Sirion hadir dalam desain bumper, headlamp stylish, serta black outer mirror yang baru, sehingga tampil bernuansa advance energetic [PT ADM].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/02/59479-daihatsu-new-sirion-pt-adm-suaradotcom-02.jpg)
Mesin: 4 silinder
Kapasitas mesin: 1.329 cc
Tenaga Maksimum: 93,7 hp @ 6.000 rpm
Torsi Maksimum: 119 Nm @ 4.200 rpm
Transmisi: D- CVT