Mantab! Kepala KDEI Menilai MakanKu Berpeluang Besar Rambah Pasar Kuliner di Taiwan

Ada sebanyak 350.000 warga negara Indonesia berada di Taiwan.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 03 Juni 2022 | 09:00 WIB
Mantab! Kepala KDEI Menilai MakanKu Berpeluang Besar Rambah Pasar Kuliner di Taiwan
Kepala Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei, Taiwan, Budi Santoso (kanan) bersama owner Wong Solo Group, Puspo Wardoyo saat berkunjung ke pabrik pembuatan produk makanan cepat saji "MakanKu", di Gentan, Sukoharjo, Kamis (2/6/2022) siang. [dok]

Disinggung mengenai cita rasa yang disesuaikan dengan lidah bangsa asing, Puspo Wardoyo mengatakan, justru hal itu menjadi ciri khas makanan Indonesia.

"Justru jangan diubah. Memang seperti itu cita rasa masakan khas Indonesia. Seperti di Malaysia, kami juga tetap menggunakan cita rasa khas Indonesia. Mereka sudah merasakan, bahwa ya seperti itu makanan khas Indonesia. Itu yang membedakan dengan masakan yang lain," jelas Puspo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini