Unggahan video itu sontak saja sukses mematik atensi warganet di kolom komentar. Tak sedikit dari mereka yang terkagum-kagum dengan prinsip yang dipegang Jusuf Hamka tersebut.
"Subhanallah orang kaya yang sesungguhnya. Kaya harta dan juga kaya hati luar biasa," tulis akun @alkhuma**.
"Sungguh mulia akhlak bapak ini, salut banget gak gila dengan jabatan, dia selalu berdiri sama tinggi duduk sama rendah. Masya Allah," imbuh akun @omaaa**.
"Ini baru bener-bener sultan tidak sombong dan rendah hati masya Allah sehat selalu ya pak amin ya rabbalalamin," ungkap akun @darmawati**.
Baca Juga:Jadi Konglomerat Jalan Tol, Isi Dompet Jusuf Hamka Bikin Melongo, Isinya Uang Baru Receh Semua
"Ingin rasanya ketemu beliau, mungkin bisa dapat karomah supaya bisa belajar hidup ikhlas," sahut akun @fauzi_soentoe**.
"Selalu membuat gue kagum sosok beliau. Alangkah bahagia nya alm orang tuamu pak Jusuf," beber akun @rian.cileu**.
"Andai petinggi negara ini memiliki pemikiran seperti ini saya yakin Indonesia bakal makmur, aman dan tak akan ada demo," tandas akun @pangeranbiru**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Baca Juga:Ngeri! Dubes Rusia Disiram Cairan Merah Darah Di Polandia