Gaya Komunikasi Politik Disorot dan Dibandingkan dengan Wali Kota Sebelumnya, Gibran: Yang Penting Pekerjaan Beres!

Putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) Gibran Rakabuming Raka disebut-sebut belum melakukan gaya komunikasi politik dengan baik

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 23 Februari 2022 | 12:56 WIB
Gaya Komunikasi Politik Disorot dan Dibandingkan dengan Wali Kota Sebelumnya, Gibran: Yang Penting Pekerjaan Beres!
Gibran Rakabuming. [Instagram @gibran_rakabuming]

"Nanti saya evaluasi lagi, saya perbaiki lah, tapi kan ya beda-beda," ujarnya.

Sebelumnya, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surakarta Sugeng Riyanto menilai gaya komunikasi politik Gibran selama satu tahun terakhir belum cukup baik, sehingga berdampak pada adanya penolakan terhadap sejumlah program yang sudah dicanangkan oleh Pemkot Surakarta.

Salah satu yang sempat meruncing adalah penolakan sejumlah pedagang mebel Pasar Gilingan yang sebagian harus dipindah ke lahan eks Bong Mojo di Jebres, Solo.

Baca Juga:Cucu Presiden Jokowi Masih Dirawat di Rumah Sakit, Gibran Kembali Absen Kerja Sampai Besok

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini