Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Imogiri, Camat Polokarto Benarkan Warganya Jadi Korban

Kecelakaan yang diperkirakan terjadi pukul 13.30 WIB tersebut, informasinya menelan sebanyak 13 korban meninggal dunia.

Ronald Seger Prabowo
Minggu, 06 Februari 2022 | 20:39 WIB
Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Imogiri, Camat Polokarto Benarkan Warganya Jadi Korban
Sejumlah Basarnas DIY dan warga melakukan evakusi terhadap satu bus pariwisata yang mengalami kecelakaan di dekat Bukit Bego, Jalan Dlingo-Imogiri, Kedungguweng, Kalurahan Wukirsari, Kapanewon Imogiri, Kabupaten Bantul, Minggu (6/2/2022). [Muhammad Ilham Baktora / SuaraJogja.id]

Sedikitnya 13 meninggal dunia, lima di PKU bantul, tujuh di RSPS, satu lainya di RS Nur Hidayah. Sementara untuk luka berat ada empat orang, dan empat lainya luka ringan.

Kontributor : Ari Welianto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini