SuaraSurakarta.id - Jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Surakarta menjalin silaturahmi dengan jajaran Polresta Solo, Senin (14/4/2025).
Dalam silaturahmi itu, pengurus PWI Surakarta diterima langsung Kapolresta Kombes Pol Catur Cahyono Wibowo, Wakapolresta AKBP Sigit dan beserta jajaran pejabat utama.
Sementara PWI Surakarta dipimpin langsung Ketua PWI Anas Syahirul, Sekretaris Asep Abdullah, Ketua Dewan Kehormatan Andjar Hari dan jajaran pengurus.
Catur menjelaskan, bahwa acara silaturahmi ini diharapkan mempererat hubungan antara Polresta Surakarta dan rekan-rekan media. Sehingga terjalin komunikasi yang baik dalam hal pemberiantaan.
Baca Juga: Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
"Kami sangat berterima kasih atas kunjungan dan silaturahmi ini. Tentu langkah ini kami selalu terbuka terhadap rekan-rekan media," kata dia.
Kapolresta berharap melalui momen Idul Fitri ini, Polresta Surakarta bersama rekan-rekan media terus dapat membangun dan memperkuat keharmonisan.
"Mari saling berkolaborasi. Kami selalu terbuka terhadap kritik dan saran yang itu untuk membangun kinerja jajaran Polresta Surakarta," paparnya.
Ketua PWI Surakarta, Anas Syahirul menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kapolresta Surakarta mengadakan silaturahmi dengan rekan-rekan wartawan yang momentumnya bertepatan dengan lebaran Idul Fitri.
"Selama ini, kami sampaikan hubungan antara teman-teman wartawan dengan jajaran Polresta Surakarta sudah berjalan baik. Terutama wartawan dengan Humas Polresta yang sudah bersinergi terkait dengan kebutuhan pemberitaan," ucapnya.
Baca Juga: Arus Mudik di Solo Lancar, Operasi Ketupat Candi Diapresiasi Warga
Suasana penuh semangat dan canda tawa mewarnai laga ekshibisi sepakbola antara jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Surakarta melawan Tim Siwo PWI Surakarta, Jumat (11/4/2025) pagi.
Berita Terkait
-
Filosofi Tongkrongan: Saring Pikiran Biar Gak Jadi Ujaran Kebencian
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
-
Media Asing Cium Masa Depam Timnas Indonesia Suram di Piala Dunia U-17 2025 Usai Dibantai Korut
-
Review Film Pinjam 100 The Movie: Perjuangan, Tawa, dan Salam dari Binjai
-
Media Italia: Jay Idzes Pimpin Serangan Saat Timnya Tampak Tertidur
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Kasus Keracunan Massal di Gantiwarno, Bupati Klaten Tetapkan KLB
-
Klaten Geger! 110 Warga Alami Keracunan Massal, Satu Orang Meninggal Dunia
-
Dua Wanita Diamankan Tim Sparta, Diduga Lakukan Penipuan Bermodus Seminar E-Commerce
-
Forkompimda Jatim Sowan Jokowi di Solo, Khofifah Ungkap Hasil Pertemuan