SuaraSurakarta.id - Mantan Presiden Jokowi ikut mendampingi paslon wali kota dan wakil wali kota Solo Respati Ardi-Astrid Widayani blusukan ke Pasar Klitikan Notoharjo Semanggi belum lama ini.
Jokowi bahkan ikut mendampingi kampanye paslon gubernur dan wakil gubernur Jateng Ahmad Lutfhi-Taj Yasin disejumlah daerah.
Keikutsertaan pria berusia 63 tahun dalam kampanye paslon rival mendapat tanggapan dari Ketua DPC PDIP Solo FX Hadi Rudyatmo.
Rudy tidak mempermasalahkan mantan patnernya di Pemerintah Kota (Pemkot) Solo turun dan ikut kampanye.
Baca Juga: Hari Jadi Partai Golkar: Momentum Menangkan Pilgub Jateng dan Pilkada Solo 2024
"Itu nggak beliau mau niliki pasar boleh-boleh saja, monggo saja. Kita tidak pernah khawatir dan mempersoalkan," terang dia, Senin (18/11/2024).
Ketika disinggung tempat kampanye paslon yang diusung PDIP juga dipakai paslon lain, Rudy tidak mempermasalahkan hal itu.
"Nggak apa-apa. Rakyat kita sudah cerdas, jadi pendamping setia itu adalah rakyat," ungkapnya.
Rudy menjelaskan gambar-gambarnya Teguh Prakosa-Bambang Nugroho dan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (Hendi) hanya berdua. Tidak ada pendamping siapapun seperti paslon lain.
"Pendamping yang setia itu adalah rakyat," kata dia.
Baca Juga: Kapok Kecolongan Lagi, PDIP Solo Bentuk Satgas Anti Suap Jelang Pilkada 2024
Soal kehadiran Jokowi dalam kampanye dan blusukan akan mempengaruhi elektabilitas, Rudy menyebut bahwa yang menilai itu rakyat.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
Diduga Rem Blong, Ini Kronologi Kecelakaan Maut di Jalur Lama Tawangmangu
-
Kecelakaan Maut di Tawangmangu: Minibus Terguling, 5 Orang Tewas
-
Tinjau Cek Kesehatan Gratis di Mangkunegaran, Respati Ardi: Periksa Jangan Tunggu Sakit!
-
Tim Sparta Tak Kenal Ampun: Pesta Miras di Jebres Dibubarkan, Tiga Pemuda Diamankan
-
Dugaan Korupsi Alat Kesehatan, Kejari Geledah Kantor Dinkes Karanganyar