Untuk menuju Burjo Tiada Tara, kamu bisa melewati Jalan Kolonel Sutarto hingga sampai di simpang empat Tugu Cembengan. Dari sana, lurus terus hingga mencapai simpang tiga dekat gerbang belakang UNS. Ambil jalan lurus menuju arah Taman Lansia, dan sekitar 150 meter kemudian, kamu akan menemukan Burjo Tiada Tara di sebelah kiri jalan.
Dua menu andalan yang wajib dicoba di Burjo Tiada Tara adalah Mie Dok Dok dan Magelangan. Cita rasa khas dan porsinya yang mengenyangkan dijamin ampuh mengusir laparmu di tengah malam.
5. Basecamp Warmindo Flyover
Siapa bilang warmindo hanya identik dengan Indomie? Basecamp Warmindo Flyover di Solo hadir mendobrak stigma tersebut dengan menyajikan beragam menu menggugah selera, melampaui ekspektasi dari sebuah warmindo pada umumnya.
Berlokasi di Jl. Sam Ratulangi, Manahan, Banjarsari, Surakarta, Basecamp Warmindo Flyover tak hanya memanjakan pelanggan dengan aneka olahan Indomie, tetapi juga menyediakan menu nasi, ayam, bebek, hingga Chinese food. Beberapa menu andalan yang wajib dicoba antara lain Nasi Chicken Katsu, Mie Sangat, dan Nasi Goreng.
Harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau, mulai dari Rp15.000 hingga Rp35.000 per porsi. Tertarik untuk mencicipi?
Nah, itu dia 5 rekomendasi warmindo di Kota Solo versi Suara.com yang siap memanjakan lidah dan perutmu dengan rasa mantap dan harga mahasiswa banget. Masing-masing punya ciri khas dan menu andalan yang siap menggoyang lidah.
Tunggu apa lagi? Segera agendakan wisata kulinermu dan buktikan sendiri kelezatannya! Jangan lupa ajak teman atau keluarga untuk merasakan sensasi kuliner malam yang tak terlupakan di Kota Solo.
Kontributor : Dinar Oktarini
Baca Juga: Nonton Final Honda DBL, Respati Ardi Dorong Perbanyak Turnamen Basket di Solo
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
7 Fakta Sengketa Dana Hibah yang Mengguncang Keraton Kasunanan Surakarta
-
Cerita Rasino, Guru Tuna Netra Sejak Lahir di Solo, Punya Metode Mengajar Sendiri
-
Hikayat Absurd Yoedo Prawiro: Polisi Rahasia Klaten Justru Jadi Raja Maling yang Licin
-
4 Link DANA Kaget Spesial Warga Solo, Rejeki Nomplok hingga Rp149 Ribu
-
7 Susunan Kabinet Baru PB XIV Purboyo, Langkah Berani Bangun Keraton Solo Modern