SuaraSurakarta.id - Pendiri Kanigoro Network, Joko Kanigoro memaparkan faktor Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi memiliki hasil tertinggi dalam survei menuju Pilkada Jateng 2034.
Dalam simulasi survei yang dilakukan Kanigoro Network, Ahmad Luthfi menduduki posisi pertama dengan elektabilitas sebesar 25,1%, diikuti Hendrar Prihadi sebesar 23,8%, dan posisi ketiga Sudaryono sebesar 13,7%.
Selain tiga nama itu, nama lain yang masuk dalam survei tersebut ialah Taj Yasin Maimoen (9,4%), Dico M Ganinduto (7,2%), Yusuf Chudlori (5,6%), Bambang Wuryanto atau Bambang Pacul (4,5%). Sedangkan, 10,7% lainnya menyatakan tidak tahu atau tidak menjawab.
"Kemunculan Ahmad Luthfi merupakan jawaban dari keraguan publik terhadap kepemimpinan Jateng sebelumnya yang tidak memberikan perubahan signifikan. Sosok Luthfi adalah antitesa dari gubernur-gubernur sebelumnya," kata Joko saat ditemui di Solo, Rabu (8/5/2024).
Baca Juga: Silaturahmi Penuh Makna: Kapolda Jateng dan MTA Solo Bersinergi Bangun Bangsa
Faktor kedua, lanjut dia, dengan background sebagai Kapolda Jawa Tengah, Ahmad Luthfi dinilai sosok yang paling berkapasitas memimpin Jawa Tengah.
"Penguasaan masalah dan teriorial Jateng menjadi salah satu faktor kenapa elektabilitas Ahmad Luthfi paling tinggi diantara tokoh-tokoh lain," jelas dia.
Di sisi lain, Joko juga memaparkan sumulasi sampel pasangan calon gubernur dan wakil gubernur berdasarkan prediksi pengelompokan partai pengusung yang menungkinkan adanya tiga pasangan calon.
Hal itu berdasarkan dari prediksi elektabilitas dan ketersediaan jumlah kursi partai politik DPRD Jawa Tengah.
"Jadi sangat mungkin di Pilkada Jawa Tengah nanti akan diikuti oleh tiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur," paparnya.
Baca Juga: Motif Pembunuhan Wanita di Polokarto: Pelaku Habisi Korban Karena Terjerat Utang
Lebih lanjut, Joko menjelaskan jika simulasi tiga pasangan diambil dari skor tiga tokoh yang menempati urutan tiga besar tokoh potensial untuk diusung sebagai calon gubernur.
Berita Terkait
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
-
Gubernur Jateng Bakal Revitalisasi Asrama Haji Donohudan
-
Dongkrak PAD, Pemprov Jateng Gelar Pameran Government Auto Show Ngopeni Nglakoni
-
Ahmad Luthfi Tawarkan Langsung Investasi kepada 100 Investor dari 5 Negara
-
Zonasi Sampah Regional, Terobosan Ahmad Luthfi Atasi Keterbatasan TPA di Jawa Tengah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang