SuaraSurakarta.id - Budayawan sekaligus dalang senior, Ki Anom Suroto menilai bahwa Pandawa Lima berada di sanubarinya calon presiden (capres) nomor urut 01 Anies Baswedan.
Hal ini disampaikan, Ki Anom Suroto saat menerima kunjungan istri Anies Baswedan, Fery Farhati dan putrinya kediaman pribadinya di daerah Jajar, Laweyan, Solo.
"(Pak Anies dimata Ki Anom sosok seperti apa?) Aduuh. Pandawa lima di dalam sanubarinya Pak Anies, seperti Yudistira, Bima, Arjuna, Nakula dan Sadewa itu ada di sanubarinya Pak Anies," terang saat ditemui, Senin (22/1/2024) petang.
Baca Juga:
Baca Juga: Ketika Gegenpressing Anies Baswedan Skak Mat Taktik Maintain Possession Prabowo Subianto
Hasil Survei Litbang Kompas, Ganjar-Mahfud Buktikan Jateng Masih Kandang Banteng
BPK: Akuisisi Pertamina Atas Perusahaan Energi Asal Prancis Rugikan Negara Rp870 Miliar
Ki Anom menjelaskan bahwa Yudistira itu masalah kesabaran dan kebijaksanaannya. "Jarang marah, tapi kalau marah jadi raksasa besar. Tapi ini jangan marah, itu Yudistira," ungkap dia.
Kalau Brotoseno Bima (Werkudara) itu, lanjut dia, tanggung jawab dan kalau benar dibenarkan kalau salah disalahkan. "Itu watak Werkudara, tidak ada basa basi," imbuhnya.
Kemudian Arjuna, bahwa Arjuna itu keindahan dan memperbanyak lelabuhan.
Baca Juga: Rocky Gerung Sentil Prabowo Subianto dalam Debat Capres, Sampai Keluarkan Kalimat Ini
"Kalau Nakula dan Sadewa itu kerakyatan dan masalah keagamaan," ungkap dia.
Ki Anom selalu mendoakan Anies Baswedan setelah setiap salat wajib. Mohon kepada Allah SWT, semoga dapat ridho dan amanah dari Allah SWT bisa menjadi presiden dan ada perubahan menuju kemakmuran, keadilan bagi semuanya.
Ki Anom mengatakan bahwa Anies Baswedan itu sangat peduli pada kebudayaan khususnya wayang.
Ki Anom pun ingat dan tidak akan lupa saat pandemi Covid-19 itu semua dalam tiarap tidak ada yang kerja.
"Tapi Pak Anies yang nanggap wayang lewat streaming. Itu bisa membantu para dalang yang tiarap tapi untuk hidup selama covid-19," ujarnya.
Baca Juga:
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
Terkini
-
Iwan Setiawan Lukminto Ditangkap Kejagung di Solo, Ini Komentar Tetangga
-
Kejari Solo Buka Suara Penangkapan Bos PT Sritex Iwan Setiawan
-
Fenomena Baru Gaya Hidup Digital: Klaim Saldo DANA Kaget Sekarang!
-
Polres Sukoharjo Kembali Ungkap Kasus Narkoba, Sita Sabu 0,28 Gram, Ini Kronologinya
-
Buruan Ambil! 3 Link DANA Kaget untuk Tambahan Uang Belanja