SuaraSurakarta.id - Tiga orang pria dan dua orang wanita diamankan tim sparta Sat Samapta Polresta Solo saat berkaraoke sambil menikmati minuman keras di wilayah Pedaringan, Kecamatan Jebres, Kota Solo , Minggu (26/11/2023).
Kapolresta Surakarta Kombea Pol Iwan Saktiadi melalui Kasat Samapta Kompol Arfian Riski Dwi Wibowo mengatakan bahwa tadi sekira pukul 19.00 WIB pihaknya telah mengamankan lima warga saat berkaraoke sambil pesta miras.
"Lima warga yang berhasil diamankan terdiri dari 2 orang Wanita inisial LCW (28), YDC (36) dan 3 orang laki - laki inisial S (27), JK ( 34) serta A (52)," kata Kompol Arfian, Selasa (28/11/2023).
Arfian menjelaskan, penangkapan kelima pelaku saat Tim Sparta Sat Samapta Polresta Solo melaksanakan patroli wilayah mendapat informasi masyarakat dari Call Center Tim Sparta bahwa ada sekumpulan warga yang sedang pesta miras dan karaoke.
Baca Juga: Hendak Berlayar 2 Warga Pati Diamankan Polsek Jebres Saat Bawa 43 Botol Miras
"Mendapat informasi tersebut, tim sparta langsung menuju ke lokasi. Setelah sampai di lokasi benar bahwa di lokasi tersebut di dapati adanya sekumpulan warga sedang karaoke sambil menikmati minuman keras," imbuhnya.
Kasat Samapta menambahkan barang bukti yang disita dilokasi berupa 1 botol miras jenis klutuk (1,5) liter dan 2 botol miras jenis ciu (kosong) 1,5 liter.
"Selanjutnya kelima pelaku dan barang bukti tersebut di amankan dan di bawa ke mako Polresta Surakarta untuk di tindak lanjuti sesuai prosedur," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Inul Daratista Perketat Aturan ke Karyawan Usai Barang-Barang Kantor Raib di Tangan OB
-
Wakili Indonesia, Nancy Ponto Bakal ke Finlandia Buat Kompetisi Karaoke World Championships 2024
-
Diki Tewas Ditikam Teman Tongkrongan saat Pesta Miras, Mayatnya sempat Dikubur di Pinggir Jalan
-
King Abdi Marah Istrinya Ditawari Jadi LC, Rest Area Karangploso Diduga Jadi Lokasi Bisnis Haram
-
Tiga Pelaku Penyerangan Suporter Persis Solo Berhasil Dibekuk Polisi
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
Sederet Kiai NU Jateng Ramai-ramai Temui Jokowi di Solo Jelang Coblosan, Ini yang Dibahas
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nyoblos di Pilkada Serentak 2024!
-
Gojek Permudah Mobilitas Warga Solo dengan Shelter Mangkunegaran
-
Bekuk Pelaku Penyalahgunaan Narkoba, Polres Sukoharjo Sita Barang Bukti 103,53 Gram Sabu
-
Waspada! Kasus DBD Masih Mengancam, Ini Dia Fakta Terbaru dari Boyolali