SuaraSurakarta.id - Kasus pesilat meninggal dunia saat mengikuti latihan kembali terjadi.
Kali ini, pesilat remaja bernama (15) harus meregang nyawa, Minggu (26/11/2023) pukul 17.28 WIB usai berlatih.
Bocah SMP asal Manggung RT02/06 Cangakan, Karanganyar itu sempat dibawa ke RSUD Karanganyar namun nyawanya tak tertolong.
Pejabat Humas RSUD Karanganyar Mahmud Azis Arifin mengatakan selain tidak sadar diri kondisi Wildahln Ahmad saat dibawa ke RSUD Karanganyar sangat lemah.
Baca Juga: Kalahkan Persika Karanganyar, UNSA FC Pastikan Satu Tiket ke Babak 12 Besar Liga 3 Jateng
"Hanya selang tujuh menit saja karena semua melemah juga detak jantung serta tensi tinggi akhirnya pasien dinyatakan meninggal dunia," ungkap Mahmud Azis Arifin, Minggu (26/11/2023).
Belum diketahui penyebab pasti meninggalnya Wildan Ahmad yang juga siswa SMPN 5 Karanganyar tersebut.
Hanya saja keterangan yang didapatkan dari RSUD Karanganyar diduga terkena pukulan pada ulu hatinya.
Selanjutnya kata Mahmud Azis Arifin keluarga menghendaki akan dibawa ke RS Moewardi guna kepentingan visum meskipun dari RSUD Karanganyar sudah dinyatakan meninggal dunia.
"Itu hak keluarga yang jelas disini sudah ditangani maksimal,"tandas Mahmud.
Baca Juga: Heroik! Karyawan Minimarket di Karanganyar Lawan Perampok hingga Tertembak, Ini Kronologinya
Berita Terkait
-
Keroyok 5 Polisi Hingga Satu Babak Belur, Komplotan Pesilat PSHT Diburu Polisi
-
Peletakan Batu Pertama Rumah Pensiun Jokowi Digelar Tertutup, Luasnya Bertambah?
-
Rombongan Diduga Perguruan Silat Keroyok Pasutri, Netizen: Ngerusak Citra dan Nama Baik
-
Jokowi Pilih Sendiri, Intip Lokasi Pembangunan Rumah Selepas Pensiun dari Presiden
-
Kini Punya 3 Hunian, Ganjar Pranowo Dulu Hidup Susah sampai Pernah Diusir dari Rumah Sendiri
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Partai Golkar Solo Buka Suara Soal Isu Jokowi Bergabung: Kita Senang Hati
-
Mona Pangestu: Anak Muda Solo Pilih Investasi Emas Ketimbang Perhiasan Besar
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga
-
Penemuan Mayat di Sragen: Pedagang Asongan Hendak Tawarkan Jajanan, Malah Temukan Sopir Bersimbah Darah
-
Calon Kepala Daerah Ramai-ramai Sowan ke Jokowi, FX Rudy Buka Suara