SuaraSurakarta.id - Di tengah perjalanan ke dokter, mobil yang digunakan untuk mengantarkan anak sakit terbakar.
Kejadian itu berlangsung di kawasan Taman Pinang Indah, Sidoarjo, pada Senin (19/9/2022), malam.
Mobil yang terbakar jenis Chevrolet yang dikemudikan oleh Pungki Alwi Pratama, warga Sidoarjo.
Mobil membawa anak dari pengemudi yang sakit untuk pergi ke tempat pengobatan. Di tengah perjalanan, pengendara sepeda motor memberitahu ada percikan api di ruang mesin mobil.
Peringatan dari pengendara sepeda motor itu telah menyelamatkan seluruh warga yang berada di dalam mobil.
“Setelah diberitahu dan melihat ada percikan, saya langsung menghentikan laju mobil dan api sudah berkobar,” kata Pungki dikutip dari laporan Beritajatim.
Pungki dan keluarganya mengapresiasi pengendara sepeda motor yang menyelamatkan mereka. “Syukur saya bersama keluarga selamat,” katanya.
Petugas Polsek Kota Sidoarjo Aiptu Subroto mengatakan kebakaran mobil dapat dipadamkan berkat bantuan pengendara lain yang kebetulan melintas.
Baca Juga: Ngeri! Sudah Tiga Kali Penjahat Bersenjata Api Beraksi di Sidoarjo Akhir-akhir Ini
Berita Terkait
-
Hyundai Ioniq 5 N Diduga Milik Bobby Nasution Hangus Terbakar saat Sedang Terparkir
-
Diduga Mabuk, Pengemudi Brio Tabrak Separator Busway Hingga Mobilnya Terbakar
-
Belajar dari Pesisir Sidoarjo: Nyadran, Kupang, dan Kesadaran Merawat Laut
-
Kebakaran Pasar Induk Kramat Jati Hanguskan 350 Kios, Kerugian Capai Rp10 Miliar
-
350 Kios Pasar Induk Kramat Jati Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp10 Miliar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Perbandingan Datsun Go vs Toyota Calya, Mana yang Lebih Badak?
-
Banyak Aduan Warga, Respati Ardi Bakal Tertibkan Parkir di Ruang Publik
-
Film Penerbangan Terakhir Ajak Perempuan di 10 Kota Terhindar Modus Cowok Berseragam
-
Tinjau Talud Longsor di Nusukan, Respati Ardi Minta Penanganan Komprehensif
-
DPN Tani Merdeka Apresiasi Swasembada Beras Era Prabowo