SuaraSurakarta.id - Kebakaran hebat melanda Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Solo, Jumat (5/8/2022) dini hari.
Dalam kebakaran itu, dikabarkan dua pasien turut menjadi korban meninggal dunia.
Dua pasien yang berada di ruang UPIP itu masing-masing mereka YA (30) kiriman dari Dinas Sosial Karanganyar, serta YR (30) asal Blora.
Musibah kebakaran RSJD dibenarkan Kepala Damkar Kota Solo, Sutarjo.
Baca Juga: Pasien Suspek Cacar Monyet Asal Boyolali Dinyatakan Negatif, Ini Tanggapan Ganjar Pranowo
"Benar ada kebakaran tadi. Kita dari damkar menerima laporan tersebut sekitar pukul 04.55 WIB," kata Sutarjo, Jumat (5/8/2022).
Menurutnya, begitu menerima laporan kebakaran petugas Damkar langsung ke TKP untuk memadamkan api.
Dalam waktu sekitar 30 menit, api kemudian berhasil dipadamkan.
Selanjutnya, petugas mendapati dua orang meninggal dunia dalam kejadian tersebut. Dilansir dari akun Instagam Damkar Solo, kedua korban merupakan pasien RSJD Solo.
"Kami menerjunkan empat armada untuk memadamkan api. Dan api padam dalam waktu 30 menit. Kemudian kamu menerima laporan adanya dua orang meninggal dunia dalam sebuah ruang yang terbakar. Namun bukan kewenangan kami untuk melakukan evakuasi," jelasnya.
Baca Juga: Api Muncul di Dapur, Dua Rumah di Jasinga Bogor Terbakar
Sampai saat ini, penyebab kebakaran RSJD tersebut masih dalam penyelidikan.
"Kejadiannya di bangsal, kita belum tahu mengenai penyebabnya," jelasnya.
Berita Terkait
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Dari Anak Hingga Tulang Punggung Keluarga Terjerat Judol, RSCM Catat Lonjakan Pasien
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Kronologi Kebakaran Gedung Kopegmar Jakarta Utara, 80 Damkar Dikerahkan
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Kapok Kecolongan Lagi, PDIP Solo Bentuk Satgas Anti Suap Jelang Pilkada 2024
-
Puluhan Ribu Masyarakat Tumplek blek Hadiri Kampanye Akbar Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Solo
-
Jokowi Tak Dampingi Ahmad Lutfhi-Taj Yasin Kampanye Akbar di Solo, Tapi Bakal Datang ke Grobogan
-
Kemeriahaan Sederet Artis Dampingi Ahmad Lutfhi-Taj Yasin Kampanye dan Blusukan di Solo
-
Soal Dukungan Prabowo Subianto ke Ahmad Luthfi-Taj Yasin, Pasbata: Atas Nama Ketum Gerindra