SuaraSurakarta.id - Persis Solo sejauh ini sudah mengikat kontrak 18 pemain menuju kompetisi Liga 1 musim depan.
Seluruhnya merupakan pemain yang membawa tim Kota Bengawan juara Liga 2 musim lalu yang kini menjadi bagian skuad musim 2022/2023.
“Ada 18 nama. Nama-nama itu sudah join di sesi latihan selama Ramadhan dan masih ada kontrak. Beberapa pemain masih dalam tahap negosiasi,” kata Bryan, Jumat (16/4/2022).
Dari 18 nama itu, ada tujuh punggawa yang pernah berkostum Timnas Indonesia. Mulai Ferdinand Sinaga
Alfath Fathier, Fabiano Beltrame, Irfan Bachdim, Abduh Lestaluhu, M Kanu, dan Irfan Jauhari.
Khusus untuk Fabiano Beltrame, bertahannya pemain berposisi sebagai bek tengah itu mengindikasikan Persis Solo segera mencari tandem yang cocok.
Kemungkinan besar, manajemen tim Laskar Sambernyawa akan mendatangkan satu pemain asing ber posisi bek tengah.
Meski sampai saat ini belum terdengar isu siapa yang bakal diboyong, namun Suarasurakarta.id memiliki pandangan 3 bek Liga Inggris berstatus bebas transfer yang bisa menjadi duet Fabiano Beltrame di jantung pertahanan Persis Solo.
Pemain pertama adalah mantan bintang Chelsea, Branislav Ivanovic.
Melansir Transfermarkt, pemain asal Serbia berusia 38 tahun itu tak memiliki klub sejak pertengahan tahun lalu. Klub terakhir yang dia bela adalah West Bromwich Albion.
Ivanovic meraih banyak kesuksesan saat berseragam Chelsea. Tercatat dia mengoleksi dua gelar juara Liga Inggris, tiga Piala FA, satu Community Shield, satu Liga Champions Eropa, dan satu gelar juara Liga Europa.
Dengan harga pasaran berkisar Rp8,69 miliar tentu tak membuat kantong manajemen Persis Solo jebol jika merekrutnya.
2. Winston Reid
Pemain Timnas Selandia Baru itu kali terakhir memperkuat klub papan tengah Liga Inggris, West Ham United.
Namun, beradarkan data dari Transfermarkt, kontrak bek tengah berusia 33 tahun bersama The Hammers sudah habis sejak 21 September 2021 lalu.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
LDA Keraton Solo Bantah Cucu PB XIII Aniaya Anggota Tim Pengamanan Kubu PB XIV Purboyo
-
Satresnarkoba Polresta Solo Bongkar Jaringan Narkotika, Satu Kilogram Sabu Disita
-
Tedjowulan Mulai Ngantor di Keraton Surakarta, Fokus Awal Rembug Keluarga Besar Bagi yang Mau
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 4 Halaman 109 Kurikulum Merdeka: Memahami Teks!
-
Abdi Dalem Kubu Purboyo Jadi Korban Kekerasan, Diduga Ditendang Bagian Kelamin, Pelaku Cucu PB XIII?