Menurutnya, sampai malam rasanya juga masih enak dimakan. Jadi tidak hanya untuk buka puasa saja.
"Setiap puasa rutin ke sini, dua tahun ini tidak diadakan. Untuk nanti malam masih enak, dipanasi lagi," terangnya.
Sementara itu Ketua Takmir Masjid Darussalam Jayengan, Rosyidi Muhfhor mengatakan bubur Banjar Samin ini dibuat dari rempah-rempah.
Sehingga rasanya itu berbeda jika dibandingkan dengan bubur yang lain. Rempah-rempahnya itu khas Banjar, seperti Kapulaga, Jahe, atau Mrica.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Bekasi, Karawang dan Cikampek Hari Ini
"Saat dimakan itu di badan rasanya hangat. Ada khasiatnya, karena diolah dari rempah-rempah dan pakai minyak samin, itu yang menjadikan bubur beraroma sedap dan berciri khas Banjar," ungkap dia.
Dikatakannya, yang datang untuk antri bubur samin ini tidak hanya dari Solo saja tapi juga daerah lain, seperti Boyolali, Sukoharjo, atau Karanganyar.
"Ada pejabat dari Boyolali kalau tidak berbuka dengan bubur Banjar Samin kurang afdol," pungkasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Baca Juga: Kisah-kisah Sabahat Nabi sebagai Refleksi di Bulan Suci Ramadhan
Berita Terkait
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Transaksi Paylater Kredivo Naik 10% saat Ramadhan 2025, Didominasi Usia 30 Tahun ke Atas
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Ketentuan Tata Caranya
-
Apakah Puasa Syawal Harus Berurutan? Jangan Sampai Salah, Ini Hukumnya!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita