
SuaraSurakarta.id - Setelah sukses melepas Pratama Arhan ke klub Liga 2 Jepang, Verdy Tokyo. Kabarnya ada lagi pemain PSIS Semarang lainnya yang bakal dilepas ke klub luar negeri.
Pemain tersebut yakni Alfeandra Dewangga. Pemain yang serba bisa ini kabarnya juga akan dilepas PSIS Semarang ke luar negeri demi pengembangan bakat dan karirnya.
Alfeandra Dewangga memang salah satu pemain yang tampil lugas di lini pertahanan selama gelaran ajang Piala AFF 2020 bersama Timnas Indonesia.
Rumornya pemain berusia 20 tahun tersebut tengah didekati salah satu klub di Liga Thailand. Bahkan rumor itu dibenarkan langsung oleh sang pemain.
Baca Juga: PSIS Semarang Vs Bali United Jadi Laga Perpisahan Pratama Arhan, Begini Komentar Dragan Djukanovic
"Insya Allah fik di Bulan Agustus (ke Liga Thailand)," ujar Alfeandra Dewangga melalui unggahan video di akun TikTok @freygtng belum lama ini.
Kendati bakal bermain di Liga Thailand, Alfeandra Dewangga belum mengetahui pasti klub mana yang akan ia bela. Pastinya ia akan bermain di klub yang berlaga di kasta tertinggi Liga Thailand.
"Kalau kemarin saya di kasih tau klubnya belum fik. Cuman tunggu aja informasinya lebih lanjut saya bermain di Liga Thailand nanti," paparnya.
Sontak saja kabar Alfeandra Dewangga bakal main di Liga Thailand tersebut menaui perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka yang mendukung kekasih atlet esport Vivi Novika untuk berkarir di negeri Gajah Putih.
"Mantap liga thailand udah bagus banget. Bek singapura si Irfan Fandi semenjak gabung klub Thailand, mainnya jadi makin bagus," ujar akun @lohlohlo**.
Baca Juga: Suporter Tokyo Verdy Sudah Bikin Chant Khusus buat Pratama Arhan
"Kalau bisa ke tim gede sekalian kek Buriram United, Bangkok Glass Pathum, Chonburi FC," ucap akun @aikad**.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
-
BRI Liga 1 Memanas! LIB Siaga Penuh Jaga Akhir Musim dari 'Main Mata'
-
Pratama Arhan, Bangkok United dan Kans Ciptakan Memori Manis pada Musim Perdananya
-
3 Pemain yang Diprediksi Jadi Rebutan Jika Klubnya Degradasi dari BRI Liga 1 2024/2025
-
Mertua Dibuat Deg-degan, Pratama Arhan Selangkah Lagi Angkat Trofi di Liga Thailand!
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Besar dan Kamera Ciamik
-
Bak Lelucon, Eliano Reijnders Tertawa Jawab Rumor Bakal Pindah Liga Malaysia
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
Terkini
-
Kronologi Tragedi Bapak dan Anak Tenggelam di Waduk Kedung Ombo Sragen
-
Tragedi Perahu Terguling: Bapak dan Anak Tenggelam di Waduk Kedung Ombo Sragen
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Termasuk Soloraya, Ahmad Luthfi Gelar Sekolah Anti Korupsi untuk 7.810 Kades
-
Tata Kelola dan Digitalisasi Bawa Berkah, Kota Solo Raih 7 Penghargaan TOP BUMD 2025