Rudy mengatakan, sudah diresmikannya Pasar Legi ini diharapkan menjadi pasar induk yang betul-betul bermanfaat bagi para petani di Soloraya.
"Ini bagian dari pasar keris, artinya kebangkitan ekonomi rakyat Indonesia Surakarta. Pembangunan pasar cukup bagus, kalau ada yang kurang bisa diselesaikan sama Mas Gibran dan Pak Teguh," tandas dia.
Usai meresmikan Pasar Legi, Puan didampingi Wali kota Solo dan Menteri PUPR meninjau bangunan Pasar Legi.
Puan pun sempat bertanya dengan pedagang dan membeli dagangan. Rencananya Pasar Legi akan diresmikan pada tahun 2021, karena lonjakan kasus penyebaran corona meningkat ditunda hari ini.
Baca Juga: Tinjau Vaksinasi di SD Boyolali, Puan Maharani Apresiasi Siswa Ingin Jadi Polisi dan Dokter
"Semoga pasar ini bisa bermanfaat pada masyarakat Soloraya," ucap Puan Maharani.
Menurutnya, keberadaan pasar tradisional harus tetap dipertahankan karena di pasar tersebut lah masyarakat bisa menjual produk hasil pertanian mereka.
"Setelah pasar ini diresmikan, saya minta pada para pedagang untuk menjaga dan merawat," tandas Puan.
Kontributor : Ari Welianto
Baca Juga: Minta Kader Tetap Solid Jelang Pemilu 2024, Puan Maharani: Jangan Jeruk Makan Jeruk
Berita Terkait
-
Pertemuan Prabowo-Mega Jilid 2 Terungkap? Ahmad Muzani Sebut Ada Hari Baik
-
Diambil Alih Dasco, Puan Maharani Disebut Absen saat Pembukaan Masa Sidang di DPR, Kenapa?
-
DPR Kembali Buka Masa Sidang Meski Puan Absen, Rapat Paripurna Hanya Dihadiri 292 Anggota
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Disebut Mirip Gibran, TikToker Ini Punya Ibu dengan Wajah Seperti Iriana
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi