SuaraSurakarta.id - Kasus pembunuhan terhadap Haji Jaeni terungkap. Pelakunya Boni (45), warga Cibatu, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Pembunuhan terhadap pedagang sekoteng tersebut terjadi pada 17 Juli 2021. Boni kabur sejak 28 Agustus 2021. Dia ditangkap di Desa Jayanti, Kecamatan Palabuhanratu, Banten, pada 28 Agustus 2021, sekitar jam 13.00 WIB.
Sebelum membunuh Haji Jaeni, Boni mabuk minuman keras. Hari itu, mereka sama-sama mengendarai sepeda motor dan berpapasan di salah satu gang sempit. Terjadilah cekcok.
Boni pulang ke rumah, tetapi kembali lagi mencari Haji Jaeni dengan membawa samurai. Dia menganiaya Haji Jaelani sampai meninggal dunia. Boni kabur.
Baca Juga: Menolak Menikah Lagi, Seorang Perempuan di Irak Dibunuh Sepupu
Pada waktu ditangkap polisi, kata AKBP Zainal Abidin, Boni melawan petugas. Kakinya pun ditembak.
Polisi juga sudah mengamankan sejumlah barang bukti, di antaranya samurai milik Boni dan pakaian milik Haji Jalenai yang sudah bersimbah darah.
Polisi menggunakan Pasal 340 KUHP dan Pasal 351 ayat 3 tentang pembunuhan berencana atau penganiayaan yang mengakibatkan korban meninggal dunia. Ancaman hukuman 20 tahun penjara. [Sukabumiupdate]
Berita Terkait
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
-
Ibu Ronald Tannur Kerja Apa? Sanggup Suap Hakim Rp3,5 M demi Bebaskan Anak, Kini Jadi Tersangka
-
Terungkap! Pembunuh Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Ternyata Tukang Jagal
-
Permainan Petak Umpet Berakhir Maut, Wanita AS Dipenjara usai Kekasih Tewas di Dalam Koper
-
Fakta Baru Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Sumbar: Sperma Tersangka Identik, Cangkul dan Celana Ditemukan!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Panwascam Banjarsari Segel 2 Kamar Indekos yang Simpan Beras dari Salah Satu Paslon
-
Longsor Hantam Rumah Warga di Kalikobok Sragen, Begini Kronologinya
-
Rekomendasi dan Tips Mendapatkan Harga Menginap Terbaik di Kota Solo
-
Jokowi, Gibran dan Selvi Ananda Nyoblos di Solo, Tapi Beda TPS, Mana Saja?
-
Solo Tuan Rumah Liga Nusantara 2024/2025, Ini Daftar Peserta dan Jadwalnya