SuaraSurakarta.id - Istri Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka, Selvi Ananda tak bisa lepas dari aktivitas blusukan. Maklum saja, dia merupakan Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Kota Solo.
Tak jarang kegiatan ibu dua anak itu menjadi sorotan masyarakat. Selain paras cantik, Selvi diketahui juga mengenakan aksesoris branded baik pakaian, sepatu, hingga atas.
Seperti saat penampilan Selvi Ananda ketika mendampingi Gibran Rakabuming Raka dilantik sebagai Wali Kota Solo pada Februari 2021 lalu. Di acara tersebut, penampilan Selvi Ananda, terutama sepatunya mencuri perhatian publik.
Dilansir Solopos.com--jaringan Suara.com, kala itu, ia menggunakan sepatu bermerek Manola Blahnik 90mm Lurum Swarovski dengan harga 1.295 Dollar AS atau setara Rp18.047.000.
Baca Juga: Vaksinasi Lansia Solo Jauh dari Target, Ini Penjelasan Gibran
Selain alas kaki seharga Rp18 juta itu, Selvi Ananda juga memiliki koleksi sepatu lainnya yang rata-rata harganya mencapai puluhan juta.
Berikut ini koleksi alas kaki Selvi Ananda dengan harga yang bikin 'panas dingin', yang Solopos.com rangkum dari berbagai sumber.
1. Flat Shoes Berwarna Biru
Beberapa kali Selvi Ananda kerap menggunakan sepatu berwarna biru dengan motif mirip batik.
Seperti saat dia mengantarkan Gibran untuk mendaftarkan diri sebagai bakal calon Wali Kota Solo ke PDIP Jawa Tengah.
Baca Juga: Dukung UMKM Solo Naik Kelas, Pemkot Solo dan Shopee Buka Kampus UMKM Ekspor
Sepatu koleksi Manolo Blahnik Hoff Caza Blue & Pink Tweed Jewel Buckle Flat itu memiliki harga yang juga fantastis, yakni Rp14 juta.
2. Pantofel Dior
Sepatu kedua Selvi Ananda yang juga memiliki nilai fantastis merupakan keluar Dior.
Sepatu ini pernah ia gunakan saat menghadiri sesi wawancara acara Mata Najwa. Sepatu Dior dengan jenis Baby D Ballet Pump ini Black Dottes Swiss ini terlihat lucu dengan warna hitam dan kremnya.
Untuk harganya sendiri, sepatu Selvi Ananda ini memiliki harga Rp13 juta.
3. Sepatu Channel
Koleksi sepatu Selvi Ananda yang ketiga merupakan keluaran Channel. Sepatu ini pernah ia gunakan ketika sedang berbelanja bersama Gibran Rakabuming Raka dan Jan Ethes di sebuah pusat perbelanjaan.
Sepatu yang memiliki perpaduan warna krem dan hitam itu memiliki harga yang tak kalah fantastis, yakni mencapai Rp12 juta.
Berita Terkait
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Biasa Unggulkan AI, Wapres Gibran Adakan Nobar Jumbo: Dukung Animasi Buatan Anak Negeri?
-
Jokowi Kenang Momen Disuruh-suruh Titiek Puspa: Menteri Saja Gak Ada yang Berani
-
Menaksir Harga Kaos Selvi Ananda saat Libur Lebaran di Singapura, Ternyata Gak Main-Main!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM