Evaluasi PTM
Para guru memberikan materi pelajaran dan tugas sekolah setiap hari. Secara umum, lanjut Sri, pelaksanaan uji coba PTM di sekolah dengan protokol kesehatan berjalan lancar.
“Kami berkoordinasi dengan Satgas Penanganan Covid-19 Sukoharjo sebelum uji coba PTM di sekolah. Siswa yang mendapat persetujuan orang tua/wali mengikuti skrining kesehatan sebelum mengikuti uji coba PTM di sekolah,” ujarnya.
Sri bakal mengevaluasi pelaksanaan uji coba PTM tahap I SMAN 1 Sukoharjo yang berakhir pada 16 April. Apabila selama uji coba PTM tahap I berjalan mulus, jumlah siswa di kelas bakal ditambah.
Jumlah siswa setiap kelas saat pelaksanaan uji coba PTM tahap I maksimal 16 orang. Selama lebih dari setahun, kegiatan belajar mengajar (KBM) menerapkan metode PJJ akibat pandemi Covid-19.
“Para siswa cukup antusias dan senang karena bertemu lagi dengan teman-teman. Mereka terlihat semangat mengikuti uji coba PTM pada hari pertama,” paparnya.
Seorang siswa Kelas X SMAN 1 Sukoharjo, Imam, mengatakan antusias mengikuti uji coba PTM. Ia tak mempermasalahkan harus memakai masker dan menjalankan protokol kesehatan lainnya di area sekolah. Bagi siswa, bertemu dengan teman sekelas menjadi penyuntik semangat belajar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Polres Sukoharjo Bongkar Jaringan Pengedar Sabu 213 Gram, Dua Pelaku Diciduk di Bendosari
-
Terungkap! GKR Timoer Pastikan Surat Wasiat PB XIII yang Tunjuk PB XIV Ada, Bukan Isapan Jempol
-
Akhir Pekan Makin Asyik! Ada Saldo DANA Kaget Rp299 Ribu, Sikat 4 Link Ini
-
Momen Sejarah! 3 Janji Agung Pakubuwono XIV Purboyo Saat Dinobatkan di Watu Gilang
-
Gibran Terseret Pusaran Takhta? Hangabehi Bongkar Fakta Pertemuan: Bukan Soal Restu Raja Kembar