Dia juga terkesan kehadiran Doktor Lala sebagai penerus kegiatan sosial Habib Hasan saat blusukan ke daerah-daerah di Solo.
“Alhamdulillah, kami akan selalu mengenang kebaikan Habib Hasan. Saya pribadi berharap Bu Lala bisa meneruskan aksi sosial yang dilakukan almarhum selama ini,” tuturnya.
Doktor Lala yang merupakan setahun terakhir mengikuti aksi sosial bersama Habib Hasan merasa tersentuh dengan sikap masyarakat di Solo yang merindukan kehadirannya.
“Ternyata semua masyarakat merindukan kehadiran beliau, dan merasa kehilangan dengan meninggalnya Habib Hasan. Di sini saya sebagai orang yang setahun terakhir dekat dengan beliau, menemani detik-detik berpulang, merasa mendapatkan pesan untuk melanjutkan aksi sosial,” ucapnya.
Baca Juga: Dari Jokowi Sampai Gibran, Karangan Bunga Berjejer di Kediaman Habib Hasan
Di tengah acara, Lala tak bisa menahan air mata di depan warga. Dia sesekali menyeka air mata sembari berdialog dengan warga.
“Habib Hasan adalah guru dan tauladan bagi saya. Semoga amanah ini akan saya teruskan ke depannya,” tuturnya.
Kontributor: Budi Kusumo
Berita Terkait
-
Kebaikan Habib Hasan bin Jafar Assegaf sebelum Meninggal, Bayar Utang Fantastis Syakir Daulay
-
Kisah Syakir Daulay Terjerat Utang Rp5 Miliar di Usia 20 Tahun, Solusinya Bikin Melongo
-
Sosok Habib Hasan Bin Jafar Assegaf, Meninggal Awal Ramadan dengan Senyum Berseri-seri
-
Melayat ke Rumah Duka Habib Hasan di Depok, Anies: Almarhum Berpulang Begitu Tenang
-
Habib Hasan Meninggal Dunia, Ganjar Pranowo Sampaikan Kalimat Menyentuh
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri