Sempat Hilang, ASN Temanggung Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu Boyolali

Seoranng pendaki yang juga Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Temanggung, Sugeng Parwoto (50) ditemukan meninggal dunia di Gunung Merbabu Boyolali.

Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 26 April 2025 | 14:33 WIB
Sempat Hilang, ASN Temanggung Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu Boyolali
Ilustrasi evakuasi korban jatuh di gunung. [Humas Basarnas Kendari]

Ia mengatakan lokasi jalur yang dilalui pendaki Gunung Lawu tersebut diketahui merupakan jalur terlarang. Jalur tersebut tidak termasuk jalur pendakian resmi Taman Nasional Gunung Merbabu.

“Karena pendaki ilegal saat dilakukan pengecekan di posko resmi tidak ada. Korban naik Gunung Merbabu bagian timur (jalur tidak resmi),” kata dia.

Dia menjelaskan korban naik Gunung Merbabu pada Jumat (18/4). Kemudian pada Minggu (20/4) malam mendapatkan laporan pendaki hilang.

"Kami sudah melakukan pencarian sejak Senin kemarin. Namun, belum mendapatkan hasil sampai hari ini (Selasa)," kata dia.

Baca Juga:Diduga Tak Netral, Kepala Dinkes Boyolali Buka Suara Usai Dilaporkan ke Bawaslu

Ia menambahkan sesuai aturan siapapun yang mendaki dari jalur terlarang ini akan dikenai sanksi tegas. Pelarangan pendakian di jalur Timboa bukan tanpa alasan.

"Lokasi ini diketahui memiliki keanekaragaman hayati yang tinggi dan menyimpan situs arkeologi yang sangat bernilai. Termasuk situs cagar budaya," pungkasnya.

Gunung Merbabu dengan ketinggian 3.142 mdpl terletak di 3 kabupaten yaitu Semarang, Boyolali, dan Magelang. Gunung Merbabu merupakan gunung api tua yang bersebelahan dengan Gunung Merapi yang merupakan salah satu gunung api aktif.

Gunung Merbabu berasal dari kata 'meru' yang berarti gunung dan 'babu' yang berarti wanita. Gunung Merbabu dikenal sebagai gunung tidur meski sebenarnya memiliki 5 buah kawah, yaitu Kawah Condrodimuko, Kombang, Kendang, Rebab, dan Kawah Sambernyowo.

Baca Juga:Viral Video ASN Boyolali Diduga Ajak Pegawai Coblos Salah Satu Paslon, PSI Laporkan ke Bawaslu Boyolali

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak