Gibran dan Selvi Ananda Nyoblos di TPS Bertema Valentine, Ada Perlakuan Khusus?

Pantauan di lapangan, pemasangan tenda atau kajang hingga pemasangan selambu dengan kain berwarna merah muda atau pink.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 13 Februari 2024 | 19:35 WIB
Gibran dan Selvi Ananda Nyoblos di TPS Bertema Valentine, Ada Perlakuan Khusus?
Menengok TPS 034 Manahan yang bertemakan Hari Valentine, tempat Gibran dan Selvi mencoblos. [Suara.com/Ari Welianto]

Gibran menambahkan akan berada di Solo selama masa kampanye hingga pencoblosan nanti. Tidak ada aktivitas apa-apa, hanya aktivitas seperti biasa.

"Di Solo aja. Ya di Solo aja. Aktivitas biasa aja," tandasnya.

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga:Jangan Bingung, Ini Lho 4 Cara Melihat Profil Caleg di Pemilu 2024

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini