Diperiksa Soal Dugaan Korupsi, Rektor UNS Solo Tegaskan Ikuti Proses Hukum

Kejati Semarang membenarkan rektor UNS Solo Jamal Wiwoho telah diperiksa di Kejari Solo mengenai kasus dugaan korupsi.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 01 September 2023 | 16:00 WIB
Diperiksa Soal Dugaan Korupsi, Rektor UNS Solo Tegaskan Ikuti Proses Hukum
Rektor UNS Solo, Jamal Wiwoho saat ditemui, Jumat (1/9/2023). [Suara.com/Ari Welianto]

SuaraSurakarta.id - Rektor UNS Solo, Jamal Wiwoho menegaskan akan mengikuti proses hukum yang berlaku.

Hal ini menyusul setelah Jamal Wiwoho diperiksa selama kurang lebih 7,5 jam oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Semarang di Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Solo atas dugaan korupsi, Kamis (31/8/2023) kemarin.

Jamal mengatakan akan mengikuti proses hukum yang berlaku terkait masalah tersebut.

"Oh iya dong (mengikuti ketentuan hukum yang berlaku). Sudah gitu ya," terang dia saat ditemui di UNS, Jumat (1/9/2023).

Baca Juga:Hadirkan Saksi Ahli, Kasus Dugaan Korupsi SMPN 1 Wates Berlanjut

Jamal enggan menjelaskan pemanggilan oleh Kejati kemarin tentang apa. "Saya kemarin ka. dipanggil hanya untuk itu saja. Jadi, ya sudah cukup," ungkap dia.

Jamal mengakui memang membawa berkas-berkas yang cukup banyak saat pemanggilan kemarin.

"Ya, kalau dipanggil, kan berkas harus disiapkan. Ya kan," paparnya.

Sebelumnya, Kejati Semarang membenarkan rektor UNS Solo Jamal Wiwoho telah diperiksa di Kejari Solo mengenai kasus dugaan korupsi

"Pemeriksaan terkait dugaan tindak pidana korupsi dalam rencana kerja dan anggaran UNS tahun 2022," ujar kata Kasi Penkum Kejati Jateng, Arfan Triono ketika dihubungi, Kamis (31/8/2023) kemarin.

Baca Juga:Dijemput Paksa Pakai Kursi Roda Saat Dirawat di RS, Tersangka Korupsi e-Warung Kemensos Ditahan

Kontributor : Ari Welianto

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak