Muhammdiyah Kota Solo Resmi Laporkan Peneliti BRIN Andi Pangerang Hasanudin ke Polisi

Laporan tersebut sebagai tindak lanjut terkait ancaman pembunuhan melalui media sosial yang dilakukan oleh Andi Pangerang beberapa waktu lalu.

Ronald Seger Prabowo
Kamis, 27 April 2023 | 19:44 WIB
Muhammdiyah Kota Solo Resmi Laporkan Peneliti BRIN Andi Pangerang Hasanudin ke Polisi
Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kota Solo melaporkan peneliti Badan Riset dan Peneliti Nasional (BRIN) ke Satreskrim Polresta Solo, Kamis (27/4/2023). [dok.timlo.net/achmad khalik]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini