Dukung Kenaikan Harga BBM, Sekelompok Mahasiswa Ini Dihujat Warganet

Jagat media sosial mendadak dihebohkan dengan rekaman video sekelompok mahasiswa dari Lombok Institusi Teknologi justru mendukung kenaikan harga BBM

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 07 September 2022 | 08:23 WIB
Dukung Kenaikan Harga BBM, Sekelompok Mahasiswa Ini Dihujat Warganet
Tangkapan layar video sekelompok mahasiswa dari Lombok Institusi Teknologi justru mendukung kenaikan harga BBM. [TikTok]

"Hihihi jangan ngeluh nanti ya mas kalau bahan-bahan pokok atau apapun naik," kata akun @bala**.

"Tandai mukanya wahai orang Lombok," ucap akun @ini**.

"Suatu hari nanti kalian pasti merasa bagaimana pahitnya hidup," imbuh akun @firdaus**.

"Wkwk ini ciri-ciri orang yang sering dapat bantuan ini," ledek akun @tioprata**.

Baca Juga:Sidak SPBU, Ganjar Pastikan Stok BBM Aman dan Tak Ada Keluhan di Masyarakat

"Kalian belum tau betapa susahnya orang tuamu nyari uang," tandas akun @ozziey**.

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini