Ini Jadwal Terbaru Pekan Pertama Liga 1 2022/2023, Langsung Dibuka 3 Big Match!

Liga 1 2022-2023 akan dimulai pada 23 Juli 2022.

Ronald Seger Prabowo
Rabu, 13 Juli 2022 | 12:38 WIB
Ini Jadwal Terbaru Pekan Pertama Liga 1 2022/2023, Langsung Dibuka 3 Big Match!
Pemain Bali United Merayakan Kemenangan (baliutd.com)

SuaraSurakarta.id - Jadwal terbaru pekan pertama Liga 1 2022/2023.

Muncul jadwal terbaru untuk kompetisi Liga 1 2022/2023 yang tersebar di Whatsapp Group. Seperti yang diterima Suarasurakarta.id.

Tidak ada perubahan dalam jadwal pertandingan tersebut sepeti yang draft hasil manager meeting klub dengan PT Liga Indonesia Baru (LIB) beberapa waktu lalu.

Big match Bali United versus Persija di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, 23 Juli mendatang didaulat menjadi pembuka kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia.

Baca Juga:Bek Timnas Indonesia Elkan Baggott Gabung Gillingham FC

Selain itu, ada dua big match lain yang langsung terjadi di pekan pertama Liga 1. 

Gelandang Arema FC, Gian Zola Nasrullah berselebrasi usai mencetak gol ke gawang PSIS Semarang dalam leg pertama semifinal Piala Presiden 2022 di Stadion Jatidiri, Kamis (17/7/2022). [Dok Arema FC]
Gelandang Arema FC, Gian Zola Nasrullah berselebrasi usai mencetak gol ke gawang PSIS Semarang dalam leg pertama semifinal Piala Presiden 2022 di Stadion Jatidiri, Kamis (17/7/2022). [Dok Arema FC]

Dua pertandingan itu adalah Borneo FC Samarinda menjamu Arema FC di Stadion Segiri, Samarinda, 24 Juli. Keduanya juga merupakan finalis Piala Presiden 2022.

Laga besar lain adalah pertemuan antara Bhayangkara FC versus Persib Bandung, 24 Juli sekaligus ulangan fase penyisihan Piala Presiden 2022.

Berikut jadwal lengkap pekan pertama Liga 1 2022/2023:

Bali United vs Persija Jakarta (23 Juli 2022)
PSS Sleman vs PSM Makassar (23 Juli 2022)
Madura United vs Barito Putera (23 Juli 2022)
PSIS Semarang vs Rans Nusantara FC (23 Juli 2022)
Borneo FC Samarinda vs Arema FC (24 Juli 2022)
Bhayangkara FC vs Persib Bandung (24 Juli 2022)
Persis Solo vs Dewa United (25 Juli 2022)
Persita Tangerang vs Persik Kediri (25 Juli 2022)
Persikabo 1973 vs Persebaya Surabaya (25 Juli 2022)

Baca Juga:Sebut Pemain Borneo Tak Ada yang Paling Menonjol, Milomir Seslija: Semuanya Bintang di Sini

Melansir ANTARA, Liga 1 2022-2023 akan dimulai pada 23 Juli 2022. Kompetisi itu diikuti 18 tim, di mana tiga di antaranya yakni Persis, RANS Nusantara FC dan Dewa United berstatus sebagai tim promosi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak