Heboh! Habib Kribo Bertemu Abu Janda, Warganet: Sesat dan Menyesatkan

Pertemuan Habib Kribo dengan Abu Janda menuai sorotan publik. Mengingat kedua tokoh ini kerap membuat publik gaduh.

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 20 Januari 2022 | 13:09 WIB
Heboh! Habib Kribo Bertemu Abu Janda, Warganet: Sesat dan Menyesatkan
Pertemuan Habib Kribo dengan Abu Janda menuai sorotan publik. Mengingat kedua tokoh ini kerap membuat publik gaduh. [Instagram/@assegafzen]

"Wah pasti ini obrolannya seru, berbobot yang jelas daging semua," ujar akun @ninoretno**.

"Bersama kaum nasionalis anda akan kuat melawan radikalisme dan intoleran," celetuk akun @mr.ius**.

"Kumpulan orang-orang yang masih memiliki akal sehat dan logika yang benar," ungkap akun @joelm**.

Sementara itu, ada beberapa warganet yang tidak menyukai pertemuan Habib Kribo dan Abu Janda. Mengingat kedua tokoh di atas kerap membuat publik gaduh. 

Baca Juga:Bikin Gaduh, Ulama NU Habib Abubakar Assegaf Marah dan Desak Polri Tindak Tegas Habib Kribo

"Sesat dan menyesatkan," sahut akun @buzird**.

"Gerombolan ba***** Indonesia," timpal akun @rey_da**.

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini