Duh! Penonton Bioskop Tidak Prokes, Pegawai Ngamuk dan Langsung Keluarkan Kalimat Nyesek

Sebelum pemutaran film, kedua sejoli itu masih taat prokes dengan saling menjaga jarak.

Ronald Seger Prabowo
Senin, 21 Juni 2021 | 08:54 WIB
Duh! Penonton Bioskop Tidak Prokes, Pegawai Ngamuk dan Langsung Keluarkan Kalimat Nyesek
Ilustrasi penonton memakai masker saat menonton film di bioskop. (Antara)

"Marah aja mbak, daripada bioskop tutup lagi akibat ulah mereka ini. Pekerjaan kalian nanti libur lagi," kata akun @lyta.ipunkbiak.

"Di kasih kesempatan nonton malah begitu, nanti psbb lagi nangiss," ujar akun @mba_dwi28.

"Nonton film ga sampe tiga jam aja kaya mau dipisahin bertahun-tahun, nempel teruss," ujar akun @aditya.dim933.

"Bangga gitu melanggar aturan, di videoin pula. Kasian yg kena imbasnya,bener kata si mbaknya,'' ungkap akun @mar_linna.

Baca Juga:Kasus Covid-19 Menggila, RS Rujukan di Situbondo Hampir Penuh

Kontributor: Fitroh Nurikhsan

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini