Sementara itu Direktur Utama Persis Solo, Kaesang Pangarep mengatakan jika Persis Solo siap mengikuti turnamen Piala Wali Kota nanti.
Piala Wali Kota ini akan dijadikan sebagai latihan untuk tim Laskar Sambernyawa dengan komposisi pemain yang sudah ada.
"Piala Wali Kota kan digelar di Solo, masak Persis Solo tidak diundang, ya lucu. Insya Allah, Persis sudah siap Piala Wali Kota mau digelar kapanpun," katanya.
Baca Juga:Dikabarkan Hilang, Seniman Jogja DItemukan Tewas di Bengawan Solo