Beberapa lagunya yang populer antara lain Aku yang Salah (bersama Mahalini), Kagum, dan Meant 2 Be. Tak hanya bernyanyi, Nuca juga menjajal dunia akting.
Erick Estrada mulai dikenal setelah tampil di ajang Penghuni Terakhir pada 2011. Sejak itu, ia aktif berkarier di dunia perfilman.
Film-film yang pernah dibintanginya antara lain Yowis Ben, Sobat Ambyar, Losmen Bu Broto, serta dua film Srimulat: Hil yang Mustahal dan Hidup Memang Komedi.
Diah Permatasari adalah aktris asal Solo yang terkenal lewat perannya dalam film horor legendaris Si Manis Jembatan Ancol di era 90-an. Hingga kini, ia masih aktif di dunia hiburan dan sering tampil di berbagai acara televisi serta sinetron.
Dari dunia akting hingga musik dan komedi, para artis asal Solo ini telah membuktikan kemampuan mereka di panggung hiburan nasional.
Kota Solo memang gudangnya talenta berbakat yang terus bersinar di industri hiburan Indonesia!
Kontributor : Dinar Oktarini
Baca Juga: Pimpin Upacara HUT Solo Jelang Pensiun, Teguh Prakosa: Ini Waktu Terbaik
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Gibran Kirim Bunga Ulang Tahun Megawati, PSI: Simbol Politik Persaudaraan
-
Bakal Hadiri Rakernas PSI, Jokowi Datang Sebagai Kader?
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM