SuaraSurakarta.id - Bakal calon Wali Kota Solo dan wakil Wakil Wali Kota Solo Respati Ardi-Astrid Widayani baru saja bertemu Presiden Jokowi, Kamis (19/9/2024) kemarin.
Respati bertemu Presiden Jokowi disela-selai kunjungan kerja (kunker) di Kota Solo dan Boyolali. Dia menyebut bahwa pertemuan dengan Presiden Jokowi sangat berkah untuk menghadapi Pilkada Solo 2024.
"Tentunya ini sangat berkah bagi kami berdua," terang dia disela-sela pembentukan tim pemenangan, Sabtu (21/9/2024).
Pada pertemuan tersebut, Presiden Jokowi menyampaikan dan titip salam untuk masyarakat Kota Solo. Itu disampaikan Presiden Jokowi sebanyak tiga kali.
"Yang disampaikan dari beliau itu, 'sampaikan salam saya untuk masyarakat Surakarta'. Itu disebutkan sampai tiga kali," ungkapnya.
Respati mengaku mendapat banyak nasehat dan petuah-petuah yang bijaksana dari Presiden Jokowi. Hanya saja
Sosok yang juga Ketua BPC HIPMI Solo itu enggan membocorkan nasehat dan petuah dari mantan Wali Kota Solo tersebut.
"Sampaikan banyak nasehat untuk kita berdua. Dan petuah-petuah bijaksana untuk kita berdua," tandas dia.
Seperti diketahui, Presiden Jokowi baru saja melakukan kunker di daerah Solo. Dalam kunker tersebut, Presiden Jokowi tidak hanya bertemu Respati Ardi-Astrid Widayani.
Baca Juga: Respati Ardi-Astrid Widayani Bagi-bagi Sembako, Bawaslu Solo: Untuk Sekarang Sah-sah Saja
Tapi bakal calon Bupati dan wakil Bupati Boyolali, Agus Irawan-Dwi Fajar Nirwana.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Nge-Vlog Bareng Iriana, Jokowi Hari Ini OTW ke Jakarta buat Nengok Cucu: Bismillah
-
Donald Trump Menang Pilpres Lagi, Pimpinan Komisi I DPR Harap Hubungan RI-AS Dilanjutkan
-
Jadi Tersangka Korupsi, Ini Peran Tom Lembong Selama Membantu Pemerintahan Jokowi
-
Bak Pesta Rakyat! Ini Foto-foto Ratusan Ribu Warga Sambut Kepulangan Jokowi
-
Usai Pelantikan, Prabowo Tiba di Istana Pakai Mobil Garuda Putih Berpelat Indonesia-1
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Kesetiaan Cinta Ahmad Luthfi dan Pesan Amanah dari Mendiang Sang Istri
-
Tas Mewah Kaesang Pangarep Dipertanyakan, LP3HI dan MAKI Gugat Bea Cukai Solo
-
Rokok Polos Ancam Ribuan Pekerja! Petani, Buruh dan Akademisi Bersuara
-
SK Dinilai Langgar Undang-undang, Sayap PPP Laporkan Menteri Hukum ke Prabowo Subianto
-
Kebijakan Kemasan Polos: Ancaman Besar bagi Ekonomi Petani Tembakau Jateng