SuaraSurakarta.id - Wali Kota Solo yang juga Wakil Presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka selalu menjadi sorotan publik.
Terbaru, saat momen Gibran bertemu dengan pendukung capres 03 diacara open house yang digelar di rumah dinasnya.
Hal itu terekam dalam sebuah video yang tersebut di TikTok. Gibran yang ditemani istrinya Selvi Ananda terlihat menyalami semua warga.
Namun yang tak terduga adalah, saat warga menggunakan kaos bertuliskan 03 muncul dan bersalaman dengan Gibran.
Gibran pun langsung merespon, tangannya langsung menarik pemuda tersebut.
Bukannya ditegur, Gibran lantas memberikan sebuah amplop berisikan uang kepada pria yang menggunakan baju bergambar 03 itu.
Selvi Ananda pun tampak ketawa melihat momen tersebutr.
Aksi Gibran itu pun langsung mendapatkan respon dari masyarakat.
"gw malah bingung dia ngambil amplop dr saku yg mana...gak abis² soal'y," tulis netizen.
Baca Juga: Dilarang Ngepruk! Gibran Minta Seluruh Tempat Makan Pasang Harga Normal Selama Libur
"orang dewasa satu"nya yg dapet amplop," tulis netizen.
"pasti dlam hati mas gibran, kasihan.. masa lebaran masih pakai kaos partai. mkany di kasih amplop. semoga berkah," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Gibran hingga Studio Ghibli: Guncangan AI di Dunia Kesenian Visual
-
Menaksir Harga Kaos Selvi Ananda saat Libur Lebaran di Singapura, Ternyata Gak Main-Main!
-
Gibran Ikut Tren Lebaran di TikTok, Intip Momen Akrab Bareng Prabowo dan Keluarga
-
Tenteng Lady Dior Hadiri Open House di Istana, Selvi Ananda Jadi Sorotan
-
Disebut Jiplak Konsep Dune dan Langgar Hak Cipta, Gibran Dilaporkan ke Warner Bros
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Bahlil Malam-malam Sowan Jokowi di Solo, Bahas Masa Depan Partai Golkar?
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
Buntut Kecelakaan Maut KA Batara Kresna di Sukoharjo, PT KAI Benahi Perlintasan Maut
-
Bom Waktu Mobil Esemka 'Meledak' di Solo: Jokowi dan Ma'ruf Amin Digugat Warga
-
Kontroversi Revisi KUHAP: Penyidik Berhak Ciduk Langsung, Begini Analisis Pakar Hukum UNS