SuaraSurakarta.id - Dua pengusaha bisnis kuliner, Puspo Wardoyo dan Katno Hadi terus berkolaborasi dalam mengembangkan wisata di Solo Raya.
Selama ini hubungan kedua pengusaha sukses asal Kota Bengawan itu juga dikenal baik. Dalam tiap acara, keduanya terlihat bersama.
Pupso memaparkan, salah satu langkah dirinya mengembangkan pariwisata adalah menggandeng Katno Hadi sebagai Even Organizer (EO).
"Ya, ini kita kerjasama terus, jadi bagaimana untuk menggairahkan bisnis Solo Raya ya tentunya. Solo Raya ini kan tempat wisatanya banyak," kata Puspo Wardoyo, Minggu (17/3/2024).
Baca Juga: Menelusuri Jejak Sejarah Masjid Paromosono: Masjid Pertama di Luar Keraton Solo
Puspo memaparkan, salah satu bentuk kerjasama adalah penyediaan tour guide keliling Solo lengkap dengan kendaraan khusus untuk mengangkut wisatawan.
Nantinya ke depan, lanjut dia, Kali Pepe Land sebagai desnitasi wisata yang besar di sekitar Solo akan menyediakan paket wisata.
"Kita nanti ada destinasi bisa keliling Solo bisa kita siapkan transportasi serta tour guidenya juga," jelasnya.
Sementara itu, Dewan Pembina Mercedes-Benz Club Solo Raya Katno Hadi mengungkapkan lokasi strategis menjadi salah satu keunggulan Kali pepe Land.
"Orang mau meeting di sini naik pesawat turun Bandara Adi Soemarmo bisa nginep, bisa makan di sini," jelasnya.
Baca Juga: Umbul Kemanten Klaten: Keindahan Alam dan Misteri Legenda Pengantin Hilang
Berita Terkait
-
Urban Farming Center, Tempat Wisata Edukasi Cocok untuk Wisata Anak Sekolah
-
Air Terjun Jambuara, Persona Air Terjun Setinggi 30 Meter di Simalungun
-
Tempat Bukber Hemat di Surabaya, Harganya Mulai Rp 10 Ribuan Saja
-
Tak Cukup Manis saat Berbuka Puasa, 11 Kuliner Nusantara Ini Bisa jadi Alternatif Pencari Makanan Sehat
-
Dari Ruben Onsu Hingga Tretan Muslim, Intip Bisnis Kuliner 7 Artis Indonesia yang Murah Meriah
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi